Tetap Aktif Bekerja, Ramadhan Bakar Semangat Tim Sapu Lubang DPU Makassar Jaga Estetika Kota

Makassar,- Bulan suci ramadhan rupanya bukan menjadi halangan bagi Tim Sapu Lubang Dinas Pekerjaan Umum Kota Makassar untuk memberikan layanan terbaiknya kepada masyarakat. Hal tersebut mereka tunjukkan dengan respon cepat serta keaktifan mereka menjalankan tugasnya di lapangan. Kasi Pemeliharaan Jalan DPU Makassar A.Asham mengatakan Ia bersama timnya senantiasa berupaya untuk memenuhi permintaan masyarakat demi keamanan

Danny Tinjau Penambalan Jalan Metro Tanjung dari Dinas PU

Makassar,– Selama hampir setahun Jalan Metro Tanjung Bunga sudah lama diresahkan oleh masyarakat yang berlalu-lalang setiap harinya. Bagaimana tidak, hampir sepanjang jalannya dipenuhi lubang yang dalam. Karenanya, gerak cepat Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto yang baru sebulan bekerja ini langsung memerintahkan dinas PU untuk menambal sementara lubang-lubang tersebut menggunakan paving blok. Pengerjaan ini

DPU : Refocusing Anggaran Proyek Pedestrian Tanjung Bunga Rp116 Miliar

Makassar,– Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kota Makassar memastikan peralihan (rocofusing) anggaran proyek pedestrian Metro Tanjung Bunga, untuk tahap dua Rp210 miliar ke penangnan Covid-19. Refocusing dilakukan setelah ada instruksi Wali Kota Makassar, Moh Ramhdan Pomanto yang menghentikan proyek yang dicetus Gubernur Sulsel non aktif, Nurdin Abdullah, pada tahun 2021 ini. Plt DPU Kota Makassar, M

Banyak Keluhan Masyarakat, Dinas PU Segera Perbaiki Jalan Metro Tanjung Bunga

Makassar,– Plt.Kepala Dinas PU Kota Makassar Hamka mengatakan bakal segera memperbaiki Jalan Metro Tanjung Bunga lantaran banyak dikeluhkan masyarakat. Ia mengatakan banyak masyarakat yang mengeluhkan jalan tersebut sebab banyak lubang yang mengancam keselamatan pengendara. “Kita perbaiki semua, bukan cuman Jalan Metro Tanjung Bunga. Semua jalan di Kota Makassr kita perbaiki,” kata Hamka, Jumat, 5 Maret

Pj Wali Kota Makassar Senang dengan Perwajahan Jalur Pedestarian Kantor Balai Kota

Makassar,– Pj Wali Kota Makassar, Rudy Djamaluddin, mangaku senang melihat perwajahan baru jalur pedestarian kantor balai kota. Hal ini karena jalur tersebut tidak lagi terlihat semerawut akibat menjadi tempat parkir. Menurut Rudy, balai kota merupakan simbol dari perwajahan Kota Makassar. Sehingga penting untuk menghadirkan fasilitas yang ramah bagi pejalan kaki khususnya penyandang disabilitas. “Dulu di